Page 13 - Digital Book Statistika Pendidikan
P. 13
LATIHAN
1. Berikut ini adalah data nilai pelajaran kimia di sekolah A.
92 50 52 83 85 78 75 61 65 69
89 82 73 65 78 79 47 50 90 71
72 75 79 75 81 70 70 60 61 51
70 70 60 79 47 90 52 55 81 77
55 87 72 75 73 75 55 91 71 86
50 90 71 91 71 86 83 83 88 86
Ket : batas bawah kelas pertama adalah 47, 60 = 1,8
Berdasarkan data di atas Sajikanlah dalam bentuk tabel distribusi frekuensi
2. Diketahui data nilai ujian matematika 100 siswa kelas 2 SMP sebagai berikut:
Nilai Banyak siswa
30 − 39 4
40 – 49 8
50 – 59 30
60 – 69 35
70 – 79 18
80 – 89 4
90 − 99 1
Dari tabel distribusi frekuensi di atas:
a. Buatlah tabel distribusi frekuensi komulatif kurang dari dan lebih dari
b. Berapa banyak siswa yang memperoleh nilai diantara 54 dan 74?
c. Berapa banyak siswa yang memperoleh nilai minimum 66?
3. Dari tabel distribusi frekuensi di atas gambarkanlah histogram dan poligonnya.
STATISTIKA PENDIDIKAN 12