Page 17 - Tugas modul daring bahan ajar senam lantai_Neat
P. 17

5.  Pembelajaran kombinasi gerakan lompat kangkang dan lompat jongkok

                       a.  Berdiri tegak menghadap peti lompat atau teman yang membungkuk.

                       b.  Lakukan  lompatan  ke arah  peti  lompat  atau teman  yang  membungkuk  dengan

                           menggunakan kaki sebagai tolakan sampai kedua tangan menyentuh bagian atas
                           peti lompat.


                       c.  Pada saat tangan menyentuh bagian atas peti lompat atau punggung teman yang
                           membungkuk, buka kedua kaki selebar mungkin ke samping.




















                                       Gerak kombinasi lompat kangkang dan jongkok




                                    Untuk lebih jelasnya perhatikan video berikuti ini:
   12   13   14   15   16   17   18   19   20