Page 438 - Merawat NKRI Ala Kyai Muda.cdr
P. 438

Supirman |  Berkiprah untuk Pendidikan dan Masyarakat Lemah






























            Peninjauan daerah terisolir bersama istri gubernur dan BK3S.

            lumpuh, Ilmu yang tidak dibimbing oleh nilai-nilai agama akan
            sesat, bagaikan berjalan tanpa pedoman, bagaikan berjalan ten-
            gah malam yang gelap gulita atau bagaikan orang buta yang ber-
            jalan tidak mengetahui ke mana arah yang hendak dituju. De-
            mikian pula sebaliknya, agama harus diimbangi ilmu yang ada,
            karena ilmu dan pengetahuan adalah buah atau hasil penalaran
            dengan logika manusia, sehingga apabila ilmu itu dijiwai dan
            dibimbing oleh agama, maka ilmu itu akan membawa manfaat.
            Terkait dengan itu, untuk menjadi manusia yang lebih berman-
            faat, beliau merasa perlu memperdalam pendidikan umum, khu-
            susnya terkait dengan wawasan tentang hukum.

            Salah satu alasan yang memperkuat beliau untuk memperdalam
            kajian  hukum  adalah  banyaknya  masalah-masalah  yang  mun-
            cul di lingkungannya yang dalam proses penyelesaiannya harus
            bersentuhan dengan hukum.


            | 424
   433   434   435   436   437   438   439   440   441   442   443