Page 49 - UAS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
P. 49

Indentitas Nasional Menuju Kehidupan Bernegara

                  mengesahkan  UUD  negara  Republik  Indonesia,  yang
                  selanjutnya  dikenal  dengan  nama  UUD 1945.
                         Pada  saat  sidang  pengesahan  UUD  1945  beserta
                  Pembukaannya oleh PPKI,  naskah Pancasila yang  terdapat
                  dalam  bagian  Pembukaan  UUD  1945  adalah  sebagai
                  berikut:
                  1. Ketuhanan  Yang  Maha Esa
                  2. Kemanusiaan  yang  Adil  dan Beradab
                  3. Pesatuan  Indonesia
                  4.  Kerakyatan  yang  dipimpin  oleh  hikmat  kebijaksanaan
                  dalam  Permusyawaratan/  Perwakilan.
                  5. Keadilan  Sosial  bagi seluruh  rakyat Indonesia.
                      Rumusan  Pancasila  sebagaimana  tecantum  dalam
                  pembukaan  UUD  1945  inilah  yang  secara  konstitusional
                  sah dan benar sebagai  dasar negara RI.

                  J.  UUD 1945
                         Badan  Penyelidik  Usaha  Persiapan  Kemerdekaan
                  Indonesia (BPUPKI)  yang  dibentuk  pada  tanggal  29  April
                  1945 adalah badan  yang menyusun  rancangan UUD  1945.
                  Pada  masa  sidang  pertama  yang  berlangsung  dari  tanggal
                  28  Mei  hingga  1  Juni  1945,  Ir.  Soekarno  menyampaikan
                  gagasan  tentang  "Dasar  Negara"  yang  diberi  nama
                  Pancasila.
                         Pada  tanggal  22  Juni  1945,  38  anggota  BPUPKI
                  membentuk  Panitia  Sembilan  yang  terdiri  dari  9  orang
                  untuk  merancang  Piagam  Jakarta  yang  akan  menjadi
                  naskah  Pembukaan  UUD  1945.  Setelah  dihilangkannya
                  anak  kalimat  "dengan  kewajiban  menjalankan  syariah
                     49
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54