Page 11 - MODUL_gerak dasar spesifik pencak silat
P. 11

untuk dipelajari karena memiliki empat aspek yang merupakan satu kesatuan utuh
                      dan tidak dapat dipisah-pisahkan.


                          1)  Sikap Kuda-kuda

















                                                   Gambar 4. Sikap Berdiri
                                                    Sumber: google.images

                                                 Perhatikan video berikut!














                        1.  Sikap berdiri
                            Sikap tegak 2, kedua tangan mengepal berada di samping pinggang. Kedua

                            kaki dibuka selebar bahu

                        2.  Kuda-kuda samping
                            Sikap  kuda-kuda  samping,  dengan  posisi  badan  tegak  posisi  kedua  kaki

                            melebar sejajar dengan tubuh dan berat badan ditopang oleh salah satu kaki
                            yang menekuk kekiri atau ke kanan

                        3.  Kuda-kuda depan
                            Sikap kuda-kuda depan, dengan posisi badan tegak dan salah satu kaki terkuat

                            sebagai  tumpuan  depan  dan  kaki  lainnya  berada  di  belakang.  Kaki  depan

                            sebagai penopang berat badan


                           Modul Aktifitas Pembelajaran Gerak Spesifik Pencak Silat Kelas VII                    6
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16