Page 15 - PROTOTYPE E-BOOK PEMBELAHAN SEL
P. 15

7













                         Gambar 4. (A) Interfase, (B) Profase, (C) Metafase, (D) Anafase, (E) Telofase

                     Air yang diambil pada bagian hilir sungai, menunjukkan hasil bahwa jumlah sel yang

               mengalami interfase mendominasi diantara 1000 sel yang diamati. Hal ini mengindikasikan

               keberadaan zat toksik yang mengganggu proses siklus sel untuk lanjut ke tahap mitosis. Pada
               saat pengamatan, air sungai berwarna lebih keruh dari sampel yang lain. Selain itu, daerah

               hilir dekat jembatan sering dilalui oleh satwa seperti monyet dan rusa. Beberapa rusa tersebut

               diketahui  melakukan  defekasi  dan  mikturisi  di  sekitar  bagian  hilir  sungai.  Hal  ini  dapat
               menjadi salah satu penyebab pencemar air sungai bagian hilir karena feses mengandung zat

               sisa yang dikeluarkan tubuh sebagai penyebab pencemaran.










                                  Sumber  :  Annisa,  Mardliyah  A.,  Rahayuningsih,  S.R.  2016.  Uji
                                  Sitotoksitas Sampel Air Sungai Cikamal Berdasarkan Bioindikator Allium
                                  cepa  L.Prosiding  Seminar  Nasional  Biologi  Universitas  Padjadjaran
                                  2016.
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20