Page 11 - Dian Arwini
P. 11
4. Bentuk Fauna
Bentuk ragam hias fauna merupakan ragam hias yang
menggunakan bentuk hewan sebagai objek motif ragam hiasnya.
Dalam penggambaran bentuk motif hias fauna sebagian besar diubah
namun biasanya masih dapat dikenali objek hewan yang diubah. Pada
bentuk hiasan fauna ini juga seringkali tidak mengambil secara utuh
bagian tubuh hewan yang akan dijadikan motif, dan motif hias fauna
ini biasanya digabungkan dengan ragam hias flora atau raga hias
lainnya, dapat kita lihat pada contoh berikut ini:
Gambar 2 Motif Fauna
5
3