Page 13 - Dian Arwini
P. 13
d. Bentuk Figuratif
Bentuk figuratif yaitu manusia sebagai objek dalam menciptakan
bentuk hias yang digambar dengan mendapat penggayaan bentuk,
biasanya terdapat pada bahan tekstil maupun bahan kayu dimana
proses pembuatannya dapat dilakukan dengan cara digambar, dilukis,
diukir dan lain-lain.Adapun contohnya dapat dilihat pada gambar
dibawah ini:
Gambar 4 Motif Figuratif
7
5