Page 16 - Dian Arwini
P. 16
a. Katun memiliki sifat menyerap air, mudah kusut, lentur, dapat
disetrika dalam tinggi, dan mudah disablon. rentan terhadap jamur.
Dapat kita lihat pada gambar dibawah
Gambar 5 Kain katun
b. Wol memiliki sifat sangat lentur, tidak mudah kusut, dapat menahan
panas, apabila dipanaskan menjadi lebih lunak. Bahkan kain ini bisa
digolongkan sebagain kain tekstil yang paling awet, contohnya dapat
dilihat pada gambar dibawah ini.
Gambar 6 Kain wol
10
8