Page 27 - Modul Fisika Kelas XII KD 3.1
P. 27

Modul Fisika Kelas XII KD  3.1


                   D.  Penugasan Mandiri


                        Setelah mempelajari uraian materi pada kegiatan belajar 2, cobalah
                        Uji  Kemampuan  Berpikir  Kritis  Anda  dengan  menganalisis
                        beberapa permsalahan yang terkait dengan Energi dan Daya Listrik





                        Anda  pasti  sering  melihat  jaringan  listrik  seperti  pada  gambar  di  bawah  ini.
                        Deskripsikanlah  kelebihan  dan  kekurangan  masing-masing  dalam  pengiriman
                        energi listrik di seluruh negeri. (Sumber. www.electricalengineeringinfo.com)















                                       Gambar 8. a)overhideline dan b) jaringan kabel bawah tanah


                                                                                    Ayo Meneliti


                              Amati meteran listrik di rumah di Anda dan saudara Anda (minimal 2 meteran
                              listrik)! Catat penggunaan energi listrik dalam jangka waktu dua bulan terakhir,
                              dan  tanyakan  kepada pemiliknya  berapa  rekening  listrik  yang  harus  ia  bayar
                              pada bulan-bulan tersebut! Selidiki, mengapa biaya rekening listrik tiap rumah
                              berbeda! Kemudian buatlah sebuah tulisan atau artikel atas penyelidikan. Anda
                              yang berisi saran agar pemilik rumah bisa membayar rekening listrik lebih murah
                              dari biasanya. Sertakan data dan analisis Anda agar tulisan Ansa lebih akurat



























                   @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN               27
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32