Page 20 - E-Modul Laju Reaksi
P. 20

Contoh Soal

              Reaksi gas bromin dengan gas nitrogen oksida sesuai dengan persamaan reaksi:

              2 NO(g) + Br(g) → 2 NOBr(g)

              Berdasarkan hasil percobaan diperoleh data sebagai berikut.

                        Konsentrasi       Awal (M)            Laju Reaksi Awal
                 No         [NO]             [Br]                 (M/detik)

                  1.         0,1            0,05                      6

                  2.         0,1             0,1                      12

                  3.         0,2            0,05                      24
                  4.         0,3            0,05                      54





               Tentukan:

              a. orde reaksi terhadap NO                 d. orde reaksi total


              b. orde reaksi terhadap Br2                 e. harga tetapan reaksi k

              c. persamaan laju reaksi                       f. besar laju reaksi jika [NO] = 0,2 dan

                                                                              [Br2 ] = 0,1


               Jawab:

               Rumus persamaan laju reaksi adalah v = k · [NO]x [Br2]y

              a. Orde reaksi terhadap NO, pilih konsentrasi Br2 yang tetap, yaitu percobaan 1

               dan 3.

                             x
                                      y
              v1 = k · [ NO]1  · [Br2]1

               v3 = k · [ NO]3  · [Br2]3
                              x
                                       y


                                     y
                           x
              6 = k · (0,1)  · (0,05)

                             x
                                      y
              24 = k · (0,2)  · (0,05)

                          x
               ¼   = (½)    ⇒  x =   2       Jadi, orde reaksi terhadap NO adalah 2.







                                                           15
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25