Page 137 - Kelas III Tema 7 Kur-2013 Revisi_2018_BG
P. 137
Kegiatan Penutup
• Rangkum kegiatan pada hari ini bersama-sama.
• Lakukan refleksi atas kegiatan yang telah dilakukan.
• Tutup pelajaran dengan doa bersama yang dipimpin oleh salah satu siswa.
Penilaian Pembelajaran:
1. Penilaian Sikap: Observasi selama kegiatan
» Pengamatan dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan menggunakan
lembar observasi (lihat pedoman penilaian sikap).
2. Penilaian Pengetahuan:
» Tes lisan: Menjelaskan cara menjaga keselamatan diri saat melakukan
aktivitas air
» Tes Tertulis: Menemukan kosakata produk teknologi komunikasi dan menulis
ringkasan teks bacaan
3. Penilaian Keterampilan
Kriteria Baik sekali Baik Cukup Kurang
Mempraktikkan Menerapkan seluruh Menerapkan Menerapkan Belum
cara menjaga cara menjaga 3 dari 4 cara 2 dari 4 cara menerapkan
keselamatan keselamatan diri menjaga menjaga salah satu
diri saat beraktivitas keselamatan diri keselamatan diri dari 4 cara
dalam air, meliputi: saat melakukan saat melakukan menjaga
Memakai pelampung, aktivitas air aktivitas air keselamatan
berenang didampingi diri saat
oleh orang yang telah melakukan
memiliki kemampuan aktivitas air
berenang, dan
melakukan
pemanasan untuk
mencegah cedera,
serta berenang di
kolam dangkal
Menunjukkan Dapat bekerja sama Dapat bekerja Dapat bekerja Belum dapat
sikap kerja dengan baik dengan sama dengan sama dengan menunjukkan
sama dalam seluruh anggota baik dengan baik dengan salah satu dari
perbedaan kelompok yang seluruh anggota seluruh anggota 4 sikap:
dapat ditunjukkan kelompok yang kelompok yang komunikatif,
melalui sikap dapat ditunjukkan dapat ditunjukkan meminta
komunikatif, meminta melalui 3 melalui 2 pendapat
pendapat teman, dari 4 sikap: dari 4 sikap : teman, mau
mau berdiskusi, dan komunikatif, komunikatif, berdiskusi, dan
menunjukkan sikap meminta meminta menunjukkan
tidak memaksakan pendapat teman, pendapat teman, sikap tidak
kehendak mau berdiskusi, mau berdiskusi, memaksakan
dan menunjukkan dan menunjukkan kehendak
sikap tidak sikap tidak
memaksakan memaksakan
kehendak kehendak
Subtema 3: Perkembangan Teknologi Komunikasi 123