Page 19 - E-Book Vektor dan Kinematika
P. 19
11 15
1. Pertama, gambarlah vektor A
2. Kedua, gambarlah vektor B dengan cara meletakkan pangkal vektor B pada
ujung vektor A.
3. Ketiga, tariklah garis dari pangkal vektor A dan ujung vektor B.
4. Vektor yang mempunyai pangkal vektor A dan memiliki ujung pada vektor B
merupakan vektor resultan. Maka bila dinyatakan R = A – B, caranya akan sama
saja, perbedaannya hanya terletak pada vektor B digambarkan berlawanan dengan
yang diketahui.
Contoh Soal
Dua buah vektor A dan B memilki besar 12 N ke arah kanan dan vektor B dengan
besar 5 N ke arah kanan. Tentukan besar dari ke dua vektor tersebut jika kita
jumlahkan dengan metode segitiga.
5N 12 N
Pembahasan : soal di atas adalah soal penjumlahan vektor maka kita bisa
menjumlahkan vektor tersebut. Yaitu vector A + vektor B = 12 + 5 = 17 N jika kita
menggunakan cara segitiga maka kita akan menggambar bentuk vektor tersebut
sebagai berikut :
12 N + 5 N = 17 N
5N
12N
1 16