Page 46 - MAJALAH UNS - EDISI 2 (JUNI 2021)
P. 46

46
        44    POTRET


                           Sabet Juara                                           Rebut 3

                           Lomba Cergam                                          Emas di
                                                                                 International
                           Kemendikbud-                                          Virtual Pencak

                           Ristek RI                                             Silat


                                                                                   KONTINGEN Universitas Se belas
                              LAGI-lagi, kabar gembira datang dari mahasiswa     Maret (UNS) Surakarta sukses besar
                           Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta. Kali ini   menyabet tiga medali emas pada
                           2 mahasiswa Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD)      gelaran International Virtual Pencak
                           UNS berhasil menyabet juara 3 pada ajang Lomba        Silat Championship 2021. Medali
                           Cerita Bergambar (Cergam) Jalur Rempah RI kategori    emas dipersembahkan tunggal putri
                           cerita bergambar anak. Lomba ini diadakan oleh        (Anisa Nugraha Ningtyas), regu
                           Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan         putri (Avona Rara Safi tri, Mutiara
                           Teknologi (Kemendikbud-Ristek) Republik Indonesia (RI).  Nurul Khotimah, Lintang Rikke
                              Dua mahasiswa yang telah membanggakan nama         Hapsari), dan regu putra (Ardan
                           kampus tersebut adalah Sheilla Fitri Honey dan Nuurin   Syaifudin, Bayu Triono, Zulfikri
                           Aulia dari Program Studi (Prodi) Desain Komunikasi    Maulana Hafi dz).
                           Visual (DKV) 2019.                                      UNS juga menurunkan kontingen
                              “Senang dan tidak menyangka. Untuk ide cerita,     B pada ajang Dies Natalis ke-45
                           saya membuatnya sekitar 2-3 hari yang kemudian        UNS itu. Kontingen B menyabet
                           langsung saya sketsa. Lalu terakhir, proses warna oleh   satu medali perak dari regu putri
                           Nuurin yang membutuhkan banyak referensi,” terang     (Riska Indriaswuri, Hasna Salekha,
                           Sheilla pada Sabtu (12/6/2021).                       Adelia Rahma Danty) dan satu
                              Dalam lomba ini, mereka menceritakan anak          medali perunggu dari tunggal putri
                           kecil bernama Nilas yang menaruh rasa curiga pada     (Deboretta Indriaulia).
                           tetangganya yang bernama Mbok Darmi. Namun              Raihan ini melebihi target yang
                           kecurigaan mereka ternyata keliru karena ternyata     ditetapkan Pembina UKM Pencak
                           Mbok Darmi memproduksi jamu yang memiliki banyak      Silat UNS, Dr. Rony Syaifullah S.Pd.,
                           khasiat.                                              M.Pd. “Ini melebihi target yang kami
                              Mereka ingin, karya tersebut dapat mengajarkan     canangkan. Kami menargetkan
                           anak-anak untuk tidak berprasangka buruk pada sesama   dua emas dari juri internasional
                           dan membangkitkan kesadaran untuk melestarikan        dan dengan penilaian objektif,” ujar
                           rempah-rempah yang ada di Indonesia. Zalfaa Azalia    Dr. Rony.
                           Pursita                                                 Kompetisi ini diikuti oleh 9 negara
                                                                                 dengan 29 tim internasional dan
                                                                                 118 atlet yang terlibat. Sepuluh tim
                                                                                 berasal dari luar negeri, sedangkan
                                                                                 19 tim lainnya dari Indonesia.
                                                                                   Perguruan tinggi itu di antaranya
                                                                                 UAD, UMY, Universitas Lampung,
                                                                                 Universitas Ivet Semarang, UNS
                                                                                 Surakarta, Universitas Negeri
                                                                                 Jakarta, Universitas Negeri Surabaya
                                                                                 dll. Sementara, kesembilan
                                                                                 negara terdiri atas Aljazair, Brunei
                                                                                 Darussalam, Jepang, Singapura,
                                                                                 India, Filipina, Thailand, Pakistan,
                                                                                 dan Indonesia. Ida Fitriyah


        Majalah
        Majalah UNSUNS
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51