Page 16 - Bahasa_Indonesia
P. 16

Bahasa Indonesia| 8



          bahasa  yang  digunakan  kita  dapat  mengetahui  kondisi  orang

          tersebut apakah dia sedang sedih, marah maupun senang.
          5. Fungsi Heuritik

               Dalam  hal  ini  hahasa  memiliki  fungsi  penting  sebagai  alat

          komunikasi  dalam  rangka  mencari  dan  mengembangkan  ilmu
          pengetahuan.  Sebuah  ilmu  pengetahuan  akan  dapat  dipelajari

          apabila  tertuang  dalam  sebuah  bahasa  yang  dapat  dipahami  oleh
          mereka yang mempelajarinya.

          6. Fungsi Imajinatif
               Dalam  hai  ini  bahasa  berfungsi  guna  mengomunikasikan

          sebuah  imajinasi  dalam  diri  seseorang.  Misalkan  saja  apa  yang

          tertuang  dalam  sebuah  novel  fiksi  merupakan  hasil  dari  imajinasi
          seseorang  yang  kemudian  dibaca  dan  pesannya  tersampaikan

          kepada pembacanya selingga terjadi sebuaharus komunikasi.
          7. Fungsi Representasional

               Artinya     bahwa      komunikasi      memiliki     fungsi    untuk
          menggambarkan  sesuatu  baik  benda,  perasaan,  gagasan,  pesan,

          informasi,  dan  sebagainya.  Sebagai  contoh  komunikasi  dapat

          menjelaskan  bahwa  gula  itu  memiliki  rasa  yang  manis  komunikasi
          juga  dapat  menjelaskan  mana  benda  yang  disebut  meja  dan  juga

          mana yang disebut kursi.
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21