Page 67 - EBOOK_100 Tokoh Yang Mengubah Indonesia
P. 67

ia juga dikenal sebagai penyanyi dan pencipta lagu.
           Salah  satu  lagunya,  Nonton  Bioskop,  sempat  sangat
           populer di negeri ini.
               Di  bidang  lawak,  Bing  mencatat  sukses  besar
           bersama grup lawak Kwartet Jaya yang berdiri pada
           1967.  Bersama Iskak,  Eddy Sud, dan Ateng, laki-Iaki
           kocak  ini  mampu mendominasi  pementasan  lawak
           di  Indonesia  hingga  pertengahan  tahun  1970-an.
               Tidak hanya dunia tarik suara dan komedi, Bing
          juga mulai merambah dunia layar lebar dengan men­
           dirikan  Safari  Sinar  Sakti  Film  yang  memproduksi
           film-film komedi seri yang laku keras di pasaran, an­
           tara  lain  berjudul  Bing  Slamet  Setan  Jalanan  (1972)
          dan  Bing  Slamet  Koboi  Cengeng  (1974).
               Bing Slamet meninggal dunia pada 17 Desember
           1974.  Indonesia  berduka.  Jalanan  sampai  macet  di­
           penuhi  ribuan  pelayat  yang  mengantarkannya  ke

           peristiraha tan  terakhir.  *****

























           50
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72