Page 26 - FLIBOOK DIGITAL UNTUK KELAS IX
P. 26

V.  Politik Luar Negeri Masa Reformasi

             1.  Politik Luar Negeri Indonesia Pada Masa BJ. Habibie

                  Politik  luar  negeri  yang  dibangun

             oleh B.J Habibie melalui Soft Diplomacy
             untuk  memulihkan  kepercayaan  dunia
             luar      terhadap        negara        Indonesia

             mengingat          keterpurukan          ekonomi

             Indonesia  cukup  berimbas  kepada

             seluruh  lini  kehidupan  negara.  Selain,

             memperbaiki  keadaan  ekonomi  yang
             terpuruk,  B.J  Habibie  juga  membuat                  Gambar 9      Kebijakan     politik   luar
                                                                     negeri masa pemerintahan B.J Habibie
             kebijakan  luar  negeri  yang  sifatnya                 Sumber: https://news.detik.com/berita/d-
                                                                     4703632/sederet-prestasi-bj-habibie-yang-
             kearah  pembangunan  teknologi  dan                     membanggakan-indonesia
             pemerataan ekonomi.



             2.  Politik  Luar  Negeri  Indonesia  Pada  Masa  Abdurrahman

                  Wahid

                   Kebijakan yang dibangun oleh Gus Dur sangat mirip dengan presiden

             Soekarno  yang  mengedapankan  pencitraan  kepada  dunia  Internasional

             untuk  mendapatkan  simpati  dan  kepercayaan.  Gus  Dur  aktif  melakukan


             kunjungan  ke  luar  negeri  yang  mana  secara  konsisten  mencari  dukungan
             bagi  pemulihan  ekonomi  dan  isu-isu  dalam  negeri  yang  mengancam

             integritas teritorial NKRI.

             3.  Politik  Luar  Negeri  Indonesia  Masa  Megawati

                  Soekarnoputri

                  Pada  masa  pemerintahan  Megawati  Soekarnoputri,  bangsa  Indonesia
             justru  mengakhiri  kerja  sama  dengan  IMF,  karena  pembengkakan  utang

             luar  negeri.  Selain  itu,  lepasnya  Pulau  Sipadan  dan  Pulau  Ligitan  pada
             tahun 2003 menunjukkan politik luar negeri Indonesia masih lemah. Hal

             ini  corak  khas  diplomasi  yang  dibangun  oleh  Presiden  Megawati
             cenderung kearah diplomasi konservatif ditengah politik dalam negeri yang

             sedang berbenah.







  21                           Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Semester 1/Kelas XI
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31