Page 26 - bangun ruang modul
P. 26

BANGUN RUANG SISI DATAR                                                     SMP/MTS


                   5.  Sebuah kubus volumenya 6.859 cm³ . Tentukan panjang rusuknya!

                       Jawab:
                       Diketahui V = 6.859 cm³

                       Ditanyakan rusuk?

                       V = r³
                       r = ³√V

                       r = ³√6.859 = 19 cm
                       Jadi, panjang rusuknya adalah 19 cm.

                   6.  Sebuah balok beton akan dicetak berbentuk kubus dengan panjang sisi-sisi 1,5 meter.
                       Berapa  meter  kubik  volume  beton  yang  digunakan  untuk  mencetak  balok  beton

                       tersebut?

                       Jawab:
                       Volume balok beton = 1,5 m x 1,5 m x 1,5 m

                                                     3
                                               = 3,375 m .
                                                                                3
                       Maka Volume balok beton yang diperlukan adalah 3,375 m .

                                              Video Contoh Soal KUBUS




                                                           V2






























               Oleh: Siska Elvadiningsih
                                                                                                               25
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31