Page 317 - Ebook_Toponim Jogja-
P. 317
Toponim Kota Yogyakarta 299
Kecamatan Ngampilan
Sumber: Pengolahan data tahun 2019
ecamatan Ngampilan terdiri dari dua kelurahan, tujuh kampung, dua puluh satu
KRW, dan seratus dua puluh RT dengan luas 0,82 km . Sebelah utara berbatasan
2
dengan Kecamatan Gedongtengen, sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan
Gondomanan dan Keraton, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Mantrijeron,
serta sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Wirobrajan.

