Page 26 - E-MODUL ASAM BASA BERBASIS SSI
P. 26

E-module Asam Basa




                               Rangkuman
                               R          a       n       g        k        u       m            a       n













               Teori asam basa Arrhenius

       Asam  :  senyawa  yang  dalam  larutannya  dapat  menghasilkan


       ion

       Basa : senyawa yang dalam larutannya dapat menghasilkan ion




               Teori Asam Basa Bronsted Lowry


       Asam : spesi yang memberi proton

       Basa : spesi yang menerima proton




               Teori asam basa lewis


       Asam : zat/senyawa yang dapat menerima pasangan elektron

       bebas dari zat/senyawa lain untuk membentuk ikatan baru

       Basa  :  Zat/senyawa  yang  dapat  mendonorkan  pasangan


       elektron bebas dari zat/senyawa lain untuk membentuk ikatan

       baru





























                  berbasis Socio-Scientific Issues                                                            15
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31