Page 38 - E-module pembuatan media video pemberlajaran berbasis video lecture
P. 38
Gambar 3.1.1 Smartphone (Pinterest.com)
Jika memiliki kamera video professional, bisa Anda manfaatkan. Video
yang akan dihasilkan lebih memiliki kualitas gambar yang baik. Namun,
ponsel pintar ataupun kamera video profesional memiliki kelebihan dan
kekurangannya masing-masing.
2. Tripod
Tripod atau penyangga kamera yang terdiri atas 3 buah kaki
berbentuk batang (KBBI V). Penggunaan tripod ini disesuaikan dengan
tuntutan naskah. Jika Anda merekam video tanpa menggunakan tripod,
video Anda akan memiliki efek tidak stabil atau goyang. Bisa Anda
manfaatkan barang-barang disekitar untuk dijadikan pengganti tripod jika
Anda tidak memilikinya.
Gambar 3.1.2 Tripod (Amazon.in)
28