Page 42 - Bahan Ajar Materi Asam Basa kelas XI
P. 42
A. HZ > HW > HT
B. HT< HW < HV
C. HZ < HY < HU
D. HS > HX > HU
E. HT < HZ < HV
Alasan dari jawaban saya:
+
1) Semakin besar harga Ka maka semakin kecil konsentrasi H sehingga kekuatan asam
turut semakin kecil.
+
2) Semakin besar harga Ka maka semakin besar konsentrasi H sehingga kekuatan asam
turut semakin besar.
+
3) Semakin kecil harga Ka maka semakin besar konsentrasi H sehingga kekuatan asam
turut semakin kecil.
+
4) Semakin kecil harga Ka maka semakin kecil konsentrasi H sehingga kekuatan asam
turut semakin besar.
5) Alasan lainnya
...................................................................................................................
3. Perhatikan tabel hasil pengujian tiga jenis larutan dengan larutan indikator di laboratorium
berikut!
Indikator Trayek/warna Larutan I Larutan II Larutan III
Metil merah 4,2 – 6,3 Oranye Kuning Merah
Merah – kuning
Metil oranye 2,9 – 4,0 Kuning Kuning Kuning
Merah – kuning
Bromtimol biru 6,0 – 7,6 Kuning Biru Kuning
Kuning – biru
Fenolftalein 8,3 – 10 Tidak Tidak Tidak
Tidak berwarna – merah berwarna berwarna berwarna
pH larutan I, II, dan III berturut-turut sekitar ...
A. 3, 6, dan 4
B. 5, 8, dan 4
C. 5, 9, dan 5
D. 6, 7, dan 6
E. 7, 9, dan 6
Alasan dari jawaban saya:
1) Larutan I memiliki rentang pH sekitar 2,9 sampai 4, larutan II memiliki rentang pH
sekitar 8,3 sampai 10, dan larutan III memiliki rentang pH sekitar 4,2 sampai 6.
37