Page 10 - speako_Neat
P. 10
TIPS MENJAGA LISAN DALAM ISLAM
5 tips menjaga
lisan dalam Islam
di kehidupan sehari
- hari yang kita
boleh amalkan
Tidak Selalu Menyampaikan Jauhi Sikap Sombong dan
apa yang Didengarkan Kepada Membanggakan Diri
Orang Lain
Sifat sombong dalam Islam dan
Sebagai makhluk sosial, manusia tidak membanggakan diri atau pamer dalam
lepas dari apa yang disebut dengan islam memang susah ada dalam setiap
sosialisasi. Tentunya untuk menjalin diri manusia. Sikap itu tercermin dari
keakraban maka kira akan gaya bahasa dan ucapan yang keluar
berkomunikasi satu sama lain. Dari dari lisan seseorang. Padahal dalam
komunikasi ini kemudian terjalin obrolan islam kedua sifat ini merupakan sifat
- obrolan yang kadang melibatkan pihak tidak terpuji yang harus dihindari. Dalam
lain. Tentunya sebagai seorang muslim sebuah hadith dari Aisyah RA, ada
kita tidak patut menyampaikan semua seseorang wanita yang mengatakan:
ucapan yang kita dengarkan. Seperti
yang dikutip dari Abu Hurairah RA, "Wahai Rasulullah, aku mengatakan
sesungguhnya Nabi SAW bersabda: bahawa suamiku memberikan sesuatu
kepadaku yang sebenarnya tidak
"Cukuplah seseorang itu dikatakan diberikannya", berkata Rasulullah SAW:
sebagai pendusta ketika dia "orang yang merasa memiliki sesuatu
menyampaikan setiap apa yang dia yang ia tidak diberi, seperti orang yang
dengarkan." (HR.Muslim dan Abu memakai dua pakaian kedustaan".
Dawud) (Muttafaq Alaihi)
Halaman 8| Majalah Speako