Page 9 - E-Modul Kesebangunan Bangun Datar dan Segitiga
P. 9

1.  Kesebangunan Bangun Datar
                       Pada gambar di bawah ini diperlihatkan dua bangun pesergi panjang yang masing-
                       masing berukuran 6 cm × 3 cm dan 4 cm × 2 cm.
                         D                        C         S                          R

                                                                                         2 cm
                                                    3 cm

                                                            P                          Q
                     A           6 cm              B                      4 cm

                         Perbandingan antara panjang persegi panjang ABCD dan panjang persegi panjang
                       PQRS adalah 6 : 4 atau 3 : 2. Demikian pula dengan lebarnya, perbandingannya 3 : 2.
                       Adapun dengan demikian, sisi-sisi yang bersesuaian dari kedua pesergi panjang itu
                       memiliki  perbadingan  senilai  (sebanding).  Perbandingan  sisi  yang  besesuaian  dari
                       kedua persegi panjang tesebut, yaitu sebagai berikut.

                                                3
                          =      =     =      =
                                                2

                       Oleh karena semua sudut persegi panjang besarnya 90° (siku-siku) maka sudut-sudut
                       bersesuaian  dari  kedua  persegi  panjang  itu  besarnya  sama.  Dalam  hal  ini,  persegi
                       panjang  ABCD  dan  persegi  panjang  PQRS  memiliki  sisi-sisi  bersesuaian  yang
                       sebanding dan sudut-sudut bersesuaian yang sama besar. Selanjutnya, kedua persegi
                       panjang tersebut dikatakan sebangun. Sebangun dinotasikan dengan tanda "~". Jadi
                       persegi panjang ABCD sebangun dengan persegi panjang PQRS

                       A. Diskusi 1
                                                      Denah Bangunan Rumah


                                      K. mandi  6
                                                           18         Kamar
                                                                      tidur I
                                          8
                                            Ruang Tamu                  22             36

                                                                      Kamar
                                                                      tidur II



                                                             48


                           Berdasarkan gambar tersebut ruangan mana sajakah yang sebangun?

                       B.  Lebih lanjut coba cermati video dibawah ini






                                                          E-Modul Kesebangunan Bangun Datar dan Segitiga |4
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14