Page 215 - Buku Paket Kelas 8 PJOK
P. 215

        b. Aktivitas Meluruskan Kedua Kaki Sambil Duduk Saling Menarik Kedua Tangan Berpasangan, Dilakukan 2 X 8 Hitungan
Tahapan Pembelajaran
(1) Persiapan: duduk berhadapan kedua kaki dibuka ke samping lurus dan kedua telapak kaki saling menempel (rapat), kedua lengan lurus saling memegang jari tangan, pandangan ke depan lurus. (Lihat Gambar: 5.17).
(2) Pelaksanaan: lakukan gerakan saling menarik lengan, kedua lengan lurus, kedua kaki dan lututnya lurus
2. Kelenturan Otot Punggung
Gambar 5.17
Meluruskan kedua kaki sambil duduk saling menarik kedua tangan berpasangan.
 a. Aktivitas Menopang Pinggul dan Posisi Tidur Telentang Menggunakan Kedua Tangan Hingga Pinggang Melenting, Lakukan Berulang-Ulang Turun Naik (8X Hitungan)
Tahapan Pembelajaran
(1) Persiapan: duduk telentang, kedua lutut kaki ditekuk, kedua tangan di samping memegang pinggang, pandangan ke depan lurus. (Lihat Gambar: 5.18)
 (2) Pelaksanaan: angkat pinggang Gambar 5.18
Menopang pinggul dan posisi tidur telentang
ke atas hingga melenting, menggunakan kedua tangan hingga pinggang kedua tangan menopangmelenting
pinggang, bahu, pundak, dan kedua kaki sebagai tumpuan.
   Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK)
205
        


















































































   213   214   215   216   217