Page 112 - E-Modul Matematika Fase E [Kelas X]
P. 112
112
B. Bentuk Umum Fungsi Eksponen
Fungsi eksponen merupakan salah satu bentuk fungsi yang menggunakan eksponen
sebagai variabelnya. Berikut bentuk umum fungsi eksponen.
Keterangan:
Bentuk Umum : koefisien ∈
: basis (bilangan pokok)
( ) = ∙ +
: eksponen ∈
: konstanta ∈
C. Nilai Fungsi Eksponen
Nilai fungsi eksponen dapat ditentukan dengan cara mensubtitusi nilai yang diminta ke
dalam fungsi eksponen.
Contoh 1:
Diberikan fungsi eksponen ( ) = 3 +1 − 2. Nilai dari (1) adalah ….
( ) = 3 +1 − 2
(1) = 3 1+1 − 2
2
(1) = 3 − 2
(1) = 9 − 2
(1) = 7
Contoh 2:
Pertumbuhan suatu amoeba ditentukan dengan rumus = × 2 dengan
0
0
adalah banyaknya amoeba pada awal pengamatan dan adalah waktu pengamatan
dalam satuan menit. Jika pada awal pengamatan pukul 09.00 ada 100 amoeba, maka
banyaknya amoeba di pengamatan pada puku 09.10 adalah ….
Diketahui = 100 amoeba dan waktu pengamatan = 10 menit
0
= × 2
0
10
10 = 100 × 2
10 = 100 × 1.024
= 102.400
10
MODUL MATEMATIKA FASE E - SMA KELAS X
`