Page 5 - E-BOOK SISTEM PENCERNAAN_KELAS 11 SMA_ALFIYA KHAIRANI_Neat
P. 5
Menu zat makanan
Makanan yang dikonsumsi tentunya harus dapat mudah dicerna
oleh organ tubuh kita dan pecah/hancur menjadi molekul kecil yang
dapat digunakan oleh tubuh kita. Makanan tentunya memiliki fungsi
sebagai berikut:
1. Membantu tumbuh dan kembang tubuh makhluk hidup.
2. Membantu memelihara dan memperbaiki sel-sel tubuh yang
rusak.
3. Mengatur metabolisme.
4. Menjaga keseimbangan cairan tubuh.
5. Memberi pertahanan terhadap penyakit.
6. Mampu menghasilkan energi untuk tubuh.