Page 13 - Pertidaksamaan Rasional dan Irasional Satu Variabel
P. 13

3)  Menentukan  irisan  penyelesaian  diatas  sebagai  penyelesaian  pertidaksamaan
                                 irasional

                                   Jika  ruas  kanan  belum  pasti  bernilai  lebih  besar  atau  sama  dengan  nol,
                                    lakukanlah langkah-langkah berikut:
                                    a)  Uraikan nilai ruas kanan menjadi dua kemungkinan yaitu    0 dan   0

                                    b)  Untuk  ruas  kanan    0 ,  lakukanlah  langkah-langkah  pada  bagian
                                        sehingga diperoleh hasil penyelesaiannya

                                    c)  Untuk  ruas  kanan    0,  lakukan  langkah-langkah  pada  2b  sehingga
                                        diperoleh  penyelesaiannya b.

                                    d)  Menentukan  penyelesaian  a  dan  b  di  atas  sebagai  penyelesaian
                                        pertidaksamaan irasional.


                       3.  Latihan Soal 3

                          1)  Tentukan Himpunan penyelesaian dari setiap pertidaksamaan √    2   3 !
                          2)  Tentukan Himpunan penyelesaian dari setiap pertidaksamaan √    4   6 !

                          3)  Tentukan Himpunan penyelesaian dari setiap pertidaksamaan √    6   9 !










































                         9  Pertidaksamaan Rasional dan Irasional Satu Variabel
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18