Page 142 - Prakarya-Pengolahan
P. 142

AKTiViTAS 5





              Menyiapkan alat dalam membuat produk pangan hasil samping
           sayuran sesuai perancangan dengan memperhatikan prosedur
           penggunaan alat yang benar dan memperhatikan K3 (kesehatan
           dan keselamatan kerja) dalam penggunaannya.





           AKTiViTAS 6






              Mengolah adonan hasil samping sayuran dengan menggunakan
           alat dan bahan yang sesuai dengan langkah-langkah pembuatan
           produk pada rancangan yang kreatif dan inovatif dengan
           memperhatikan K3 (kesehatan dan keselamatan kerja), ketelitian
           dan akurasi serta mencari referensi penunjang lain baik dari
           internet maupun bahan cetak lainya.
















          128     MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI COVID-19 UNTUK JENJANG SMP
   137   138   139   140   141   142   143   144   145   146   147