Page 423 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 APRIL 2021
P. 423
pembayaran THR 2021 bagi pekerja/ buruh. Dia menyampaikan bagi perusahaan yang masih
terdampak covid dan masih belum membayar THR hingga H-7 Hari Raya, harus melakukan dialog
dengan pekerja/ buruh dengan kekeluargaan dan itikad baik. Kemudian, hasilnya dibuat
kesepakatan secara tertulis terkait batas waktu yang disepakati.
*'Kami memberi pelonggaran hingga H-l Hari Raya. Kelonggaran tersebut tidak menghilangkan
kewajiban perusahaan untuk tetap membayar THR. Dengan THR ini diharapkan ada
penumbuhan ekonomi dan pertumbuhan konsumsi masyarakat, terutama pekerja/buruh,"
ujarnya. (Ml/El)
422

