Page 16 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 JUNI 2021
P. 16

Judul               Danone Indonesia Raih Penghargaan Pencegahan Pekerja Anak di
                                    Indonesia
                Nama Media          sindonews.com
                Newstrend           Pencegahan Pekerja Anak di Indonesia
                Halaman/URL         https://nasional.sindonews.com/read/465746/15/danone-indonesia-
                                    raih-penghargaan-pencegahan-pekerja-anak-di-indonesia-1624575982
                Jurnalis            Nuriwan Trihendrawan
                Tanggal             2021-06-25 06:34:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - I Gusti Bintang Darmawati (Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak)
              Berbagai upaya pemerintah telah membawa sejumlah kemajuan. Namun, angka pekerja anak di
              Indonesia  masih  memprihatinkan,  terutama  setelah  pandemi.  Maka  dari  itu,  kami  ingin
              mengapresiasi para pihak yang telah menunjukkan kontributsi dan integritasnya dalam upaya
              penanggulangan pekerja anak. Kami berharap seluruh pihak dapat memberikan peran terbaiknya
              untuk Indonesia bebas pekerja anak 2022

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Maka dari itu, upaya penghapusan pekerja
              anak perlu melibatkan berbagai pihak dengan semua tingkatan, seperti sinergi pentahelix dari
              pemerintah, pelaku usaha, akademisi, media, juga organisasi masyarakat

              positive - Vera Galuh Sugijanto (Vice President General Secretary Danone Indonesia) Melalui visi
              One Planet One Health, Danone Indonesia berkomitmen terhadap kesehatan anak, termasuk
              perlindungan  hak  anak.  Dalam  praktik  bisnis,  kami  mewujudkan  komitmen  tersebut  melalui
              peraturan  perusahaan  yang  melarang  mempekerjakan  pekerja  di  bawah  18  tahun.  Saat  ini
              Danone  Indonesia  juga  aktif  dan  menjadi  anggota  dari  Asosiasi  Pengusaha  Sahabat  Anak
              Indonesia/ APSAI

              neutral  -  Vera  Galuh  Sugijanto  (Vice  President  General  Secretary  Danone  Indonesia)  Kami
              bekerjasama dengan LSM Jarak dan Veolia Services Indonesia mengembangkan proyek Inclusive
              Recycling  Indonesia  yang  bertujuan  untuk  membangun  ekosistem  daur  ulang  yang  inklusif
              dengan memberdayakan dan memberikan pelatihan serta akses kesehatan bagi para pemulung
              dan fasilitas pengumpulan sampah, sehingga mereka dapat meningkatkan taraf hidup secara
              sosial dan ekonomi. Program ini telah menjangkau lebih dari 1.100 pemulung dan memberikan
              pelatihan di 10 kota/kabupaten di Indonesia. Terkait komitmen pencegahan pekerja anak, pada
              program ini, kami juga tidak memperbolehkan adanya pekerja anak di sepanjang rantai pasok
              pengumpulan botol bekas kami tersebut





                                                           15
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21