Page 15 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 NOVEMBER 2020
P. 15
Judul Pengangguran di RI Melonjak Efek Resesi
Nama Media okezone.com
Newstrend Angkatan Kerja
Halaman/UR https://economy.okezone.com/read/2020/11/05/320/2304803/penganggu
L ran-di-ri-melonjak-efek-resesi
Jurnalis Fadel Prayoga,
Tanggal 2020-11-06 06:15:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binapenta
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
negative - Suhariyanto (Kepala BPS) DKI, Banten, Kepri dan Bali terjadi tingkat kenaikan untuk
pengangguran terbuka
Ringkasan
Indonesia alami resesi setelah pertumbuhan ekonomi minus 3,49% pada kuartal III-2020.
Menurunnya ekonomi berdampak pada meningkatnya jumlah pengangguran Indonesia.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah pengangguran semakin bertambah karena Covid-
19. Pengangguran naik 2,67 juta orang menjadi 9,77 juta orang pada kuartal III-2020.
Kepala BPS Suhariyanto mengatakan, kenaikan penganggurna terbuka berada di DKI Jakarta
dan diikuti Bali.
PENGANGGURAN DI RI MELONJAK EFEK RESESI
Indonesia alami resesi setelah pertumbuhan ekonomi minus 3,49% pada kuartal III-2020.
Menurunnya ekonomi berdampak pada meningkatnya jumlah pengangguran Indonesia.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah pengangguran semakin bertambah karena Covid-
19. Pengangguran naik 2,67 juta orang menjadi 9,77 juta orang pada kuartal III-2020.
Kepala BPS Suhariyanto mengatakan, kenaikan penganggurna terbuka berada di DKI Jakarta
dan diikuti Bali.
"DKI, Banten, Kepri dan Bali terjadi tingkat kenaikan untuk pengangguran terbuka," kata
Suhariyanto Adapun rinciannya terdapat 29,12 juta orang (14,28% penduduk usia kerja) yang
terdampak Covid-19, terdiri dari pengangguran karena Covid-19 (2,56 juta orang), Bukan
Angkatan Kerja (BAK) karena Covid-19 (0,76 juta orang), sementara tidak bekerja karena Covid-
14