Page 117 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 22 MEI 2020
P. 117
Title BARESKRIM TAHAN 3 TERSANGKA KASUS PERDAGANGAN ORANG 14 ABK WNI KAPAL LONG
XING 629
Media Name tribunnews.com
Pub. Date 20 Mei 2020
Page/URL https://www.tribunnews.com/nasional/2020/05/20/bareskrim-tahan-3-tersa ngka-kasus-
perdagangan-orang-14-abk-wni-kapal-long-xing-629
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Laporan Wartawan Tribunnews.com Theresia Felisiani , JAKARTA - Tiga tersangka
kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) 14 Anak Buah Kapal (ABK)
Long Xing 629 telah ditahan penyidik Bareskrim.
Mereka para penyalur tenaga kerja ke tiga perusahaan yakni W dari PT APJ di
Bekasi, F dari PT LPB di Tegal dan J dari PT SMG di Pemalang .
"Ketiga tersangka ditahan sejak 17 Mei 2020 untuk 20 hari kedepan lalu
diperpanjang lagi sampai proses penyidikan selesai," ucap Kabareskrim Komjen Pol
Listyo Sigit Prabowo saat dihubungi, Rabu (20/5/2020).
Page 116 of 141.

