Page 103 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 16 DESEMBER 2021
P. 103
Adapun capaian Kartu Prakerja yaitu menumbuhkan pengalaman dan sikap positif. Pelatihan
Kartu Prakerja juga meningkatkan kompetensi untuk kerja/wirausaha. Lebih lanjut, program ini
bermanfaat untuk mengakselerasi inklusif keuangan dan mendukung daya beli serta UMKM.
Menurut data IPSOS, survei menunjukkan 24% responden menerima Program Kartu Prakerja
dan 35% responden menjawab program ini bermanfaat.
(Tribunnews.com/Tio, Yunita).
102