Page 29 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 17 SEPTEMBER 2020
P. 29

Judul               Total Pencairan Subsidi Upah Pekerja Capai 57%
                Nama Media          Rakyat Merdeka
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg9
                Jurnalis            kpj
                Tanggal             2020-09-17 04:43:00
                Ukuran              230x94mmk
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 41.400.000

                News Value          Rp 124.200.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menaker)  Setelah  data  masuk,  kami  memaksimalkan  waktu  selama
              empat hari kerja sejak Rabu hingga Senin kemarin untuk melakukan check list kelengkapan data

              positive - Ida Fauziyah (Menaker) Alhamdulillah. check list selesai. Proses pencairan ke KPPN
              juga  sudah  selesai,  selanjutnya  saya imbau  agar  Bank  Penyalur  segera transfer  ke  rekening
              penerima

              positive - Ida Fauziyah (Menaker) Kami tidak ada upaya untuk menghambat penyaluran subsidi
              ini. Namun, kami tentu harus bekerja secara prosedural sesuai regulasi agar program ini tepat
              sasaran

              positive - Ida Fauziyah (Menaker) Kami tidak ada upaya untuk menghambat penyaluran subsidi
              ini. Namun, kami tentu harus bekerja secara prosedural sesuai regulasi agar program ini tepat
              sasaran.

              positive - Bhima Yudhisira (Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef))
              Kalau pekerja langsung dapat bantuan atau masuk rekening, tapi mereka yang pengangguran
              harus ikut Kartu Prakerja atau harus modal ponsel dan paket internet baru mendapatkan bantuan

              positive - Bhima Yudhisira (Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef))
              Kalau pekerja langsung dapat bantuan atau masuk rekening, tapi mereka yang pengangguran
              harus  ikut  Kartu  Prakerja  atau  harus  modal  ponsel  dan  paket  internet  baru  mendapatkan
              bantuan.



              Ringkasan

              MENTERI Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah memastikan penyaluran subsidi gaji tahap
              III telah dicairkan bagi 3,5 juta pekerja.

              "Setelah data masuk, kami memaksimalkan waktu selama empat hari kerja sejak Rabu hingga
              Senin kemarin untuk melakukan check list kelengkapan data," katanya di Jakarta, kemarin.


                                                           28
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34