Page 121 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 16 NOVEMBER 2020
P. 121

Judul               Bantuan Subsidi Upah Pekerja Termin 2 Tahap 2 Sudah Cair! Segera
                                    Cek Rekeningmu!
                Nama Media          tribunnews.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         https://www.tribunnews.com/nasional/2020/11/15/bantuan-subsidi-
                                    upah-pekerja-termin-2-tahap-2-sudah-cair-segera-cek-rekeningmu
                Jurnalis            Oktaviani Wahyu Widayanti
                Tanggal             2020-11-15 14:38:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Ringkasan

              Bantuan  Subsidi  Upah  bagi  karyawan  atau  pekerja  termin  2  tahap  2  sudah  cair  sejak  13
              November 2020.

              Ida  Fauziyah  selaku  Menteri  Ketenagakerjaan  menjelaskan  bahwa  pihaknya  mengupayakan
              mempercepat penyaluran subsidi gaji atau upah termin kedua. Ida Fauziyah juga memastikan
              bahwa tidak ada penundaan penyaluran termin kedua.


              BANTUAN SUBSIDI UPAH PEKERJA TERMIN 2 TAHAP 2 SUDAH CAIR! SEGERA CEK
              REKENINGMU!

              Bantuan  Subsidi  Upah  bagi  karyawan  atau  pekerja  termin  2  tahap  2  sudah  cair  sejak  13
              November 2020.
              Kementerian Ketenagakerjaan telah selesai menyalurkan subsidi gaji termin kedua tahap kedua
              pada 2.713.434 orang pekerja.

              Pada bantuan subsidi tahap 2 ini, karyawan mendapatkan bantuan sebesar Rp 1,2 juta, atau
              sama seperti pada tahap pertama.

              Hingga saat ini, Kemnaker telah menyalurkan subsidi gaji atau upah kepada 4.893.816 pekerja
              pada tahap I dan tahap II.

              Dikutip dari akun Instagram @kemnaker, total anggaran yang telah dikeluarkan Kemnaker untuk
              tahap I dan II ini sebanyak Rp5,8 triliun.

              Ida  Fauziyah  selaku  Menteri  Ketenagakerjaan  menjelaskan  bahwa  pihaknya  mengupayakan
              mempercepat penyaluran subsidi gaji atau upah termin kedua.

              Ida Fauziyah juga memastikan bahwa tidak ada penundaan penyaluran termin kedua.




                                                           120
   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125   126