Page 30 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 NOVEMBER 2020
P. 30

Judul               Ancaman PHK di Balik Kenaikan UMK
                Nama Media          Pikiran Rakyat
                Newstrend           Peraturan Upah Minimum
                Halaman/URL         Pg11
                Jurnalis            Tajuk Rencana
                Tanggal             2020-11-25 05:04:00
                Ukuran              341x76mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 37.510.000

                News Value          Rp 112.530.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              neutral  -  Ridwan  Kamil  (Gubernur)  Jadi,  jangan  dibandingkan  dengan  provinsi  lain  yang
              industrinya  lebih  sedikit  dibandingkan  dengan  Jawa  Barat.  Kalau  upahnya  dinaikkan,  kami
              khawatir akan ada banyak perusahaan yang mem-PHK lagi. Dengan adanya PHK, pihak yang
              dirugikan  justru  kaum  buruh  juga.  Jadi,  saya  mohon  pemahaman  pengertian,"  begitu  kata
              Gubernur Ridwan Kamil

              neutral - Dedy Widjaja (Ketua Dewan Pertimbangan Apindo Jabar) Kenaikan ini menunjukkan
              tak ada rasa ikut prihatin, tidak ada kepekaan bahwa akibat Covid ini tekanan yang dirasakan
              luar biasa. Jangan-ja-ngan, para kepala daerah ini tidak memahami bagaimana sulitnya sekarang

              neutral - Dedy Widjaja (Ketua Dewan Pertimbangan Apindo Jabar) Kalau upah naik, artinya cost
              bertambah. Agar cost tidak membengkak, ya caranya dengan mengurangi jumlah tenaga kerja.
              Terjadinya PHK akan terbuka karena kenaikan ini bukan berita baik. Ekonomi belum pulih, pasar
              juga belum membaik, jadi mau bagaimana lagi?



              Ringkasan

              GUBERNUR  Jawa  Barat  telah  menerbitkan  surat  keputusan  tentang  upah  minimum
              kabupaten/kota  (UMK)  tahun  2021.  Pada  intinya,  besaran  UMK  untuk  17  daerah  dinaikkan,
              sedangkan  untuk  10  daerah  lainnya  diputuskan  sama  dengan  tahun  sebelumnya.  Menurut
              Pemerintah Provinsi Jawa Barat, kenaikan upah tersebut didasarkan pada pertimbangan laju
              inflasi dan laju pertumbuhan ekonomi di setiap daerah.

              Masalahnya, keputusan tersebut terkesan bertolak belakang dengan pernyataan gubernur pada
              awal November 2020 ini. Kalakian, Pemprov Jabar memutuskan untuk tidak menaikkan upah
              minimum provinsi (UMP), sesuai dengan imbauan Menteri Tenaga Kerja.








                                                           29
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35