Page 173 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 OKTOBER 2021
P. 173

Judul               Disnakertrans Terus Buka Pelatihan Untuk Warga Kutim
                Nama Media          rri.co.id
                Newstrend           BLKI di Kutai Timur
                Halaman/URL         https://rri.co.id/samarinda/kaltim/daerah/1237934/disnakertrans-terus-
                                    buka-pelatihan-untuk-warga-kutim
                Jurnalis            Mokh.Ansori
                Tanggal             2021-10-27 12:38:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen Binapenta
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Sudirman Latief (Kadisnakertras Kutim) Pendaftaran telah dibuka sejak 21-26 Oktober
              2021. Pelatihan tersebut merupakan kerjasama Disnakertrans Kutim dengan PT ATP (Auto Tekni
              Perkasa)

              neutral - Sudirman Latif (Kadisnakertras Kutim) Minggu depan akan mulai diseleksi. Sebab dalam
              1 kelas hanya 16 orang. Sesuai dengan jumlah alat masih terbatas



              Ringkasan

              Sumber  daya  alam  (SDA)  yang  tersedia  di  muka  bumi  sekarang  ini  cukup  berlimpah.  Untuk
              mengeksploitasinya,  maka  manusia  butuh  bantuan  tenaga  dari  berbagai  alat  berat.  Namun
              sebaliknya alat berat juga butuh perawatan dari para mekanik yakni manusia. Melihat peluang
              penyerapan  tenaga  kerja  dimaksud,  Dinas  Tenaga  Kerja  dan  Transmigasi  (Disnakertrans)
              Kabupaten  Kutai  Timur  (Kutim)  melalui  Balai  Kerja  Latihan  Industri  (BKLI),  secara
              berkesinambungan  menggelar  pelatihan  untuk  mencetak  mekanik  alat  berat  yang  handal.
              Terkini, BLKI kembali membuka pendaftaran pelatihan untuk mekanik alat berat.


              DISNAKERTRANS TERUS BUKA PELATIHAN UNTUK WARGA KUTIM

              Sumber  daya  alam  (SDA)  yang  tersedia  di  muka  bumi  sekarang  ini  cukup  berlimpah.  Untuk
              mengeksploitasinya,  maka  manusia  butuh  bantuan  tenaga  dari  berbagai  alat  berat.  Namun
              sebaliknya alat berat juga butuh perawatan dari para mekanik yakni manusia.

              Melihat  peluang  penyerapan  tenaga  kerja  dimaksud,  Dinas  Tenaga  Kerja  dan  Transmigasi
              (Disnakertrans)  Kabupaten  Kutai  Timur  (Kutim)  melalui  Balai  Kerja  Latihan  Industri  (BKLI),
              secara berkesinambungan menggelar pelatihan untuk mencetak mekanik alat berat yang handal.
              Terkini, BLKI kembali membuka pendaftaran pelatihan untuk mekanik alat berat.



                                                           172
   168   169   170   171   172   173   174   175   176   177   178