Page 2 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 3 NOVEMBER 2020
P. 2

Newstrend Ketenagakerjaan

                                                 3 November 2020


                                                    Berita Terbaru

                250


                200


                150                                   Positif; 199


                100
                                                                                 Negatif; 39
                 50


                  0
                                       Positif                                  Negatif



                                                  NEWSTREND


               Judul          :  Apindo: Kenaikan UMP Hambat Pemulihan Ekonomi


               Sentimen  :  Positif


              Ringkasan


              Pemerintah  Provinsi  DKI  Jakarta,  Jawa  Tengah,  Jawa  Timur,  dan  Daerah  Istimewa
              Yogyakarta menaikkan upah minimum provisi (UMP) 2021 dengan besaran bervariasi.

              Hal itu disesalkan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) karena dapat menghambat

              pemulihan ekonomi nasional dan memperbesar ancaman pemutusan hubungan kerja
              (PHK) massal.


              Ketua  Umum  Apindo  Hariyadi  B  Sukamdani  menilai,  keputusan  tersebut  akan

              menyulitkan para pengusaha. Alasannya, keputusan tersebut tidak mempertimbangkan

              kondisi perusahaan, kebutuhan hidup layak (KHL), dan ekonomi saat ini yang menjadi
              landasan keputusan upah minimum. Balikan, terdapat ancaman gelombang PHK besar-

              besaran jika kenaikan UMP 2021 direalisasikan.







                                                            1
   1   2   3   4   5   6   7