Page 170 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 AGUSTUS 2020
P. 170

3. Setelah terdaftar dan login, peserta dapat mengetahui status kepesertaan BPJAMSOSTEK.

              4. Kemudian pilih di "Kartu Digital".

              5. Setelah muncul tampilan kartu digital BPJS Ketenagakerjaan, klik di tampilan tersebut.

              Bagian bawah akan terlihat status kepesertaan BPJS TK (aktif/tidak aktif).

              - Via kantor BPJS Ketenagakerjaan  Cara cek status kepesertaan yang paling tradisional adalah
              datang langsung ke kantor BPJS Ketenagakerjaan.

              Peserta BPJS Ketenagakerjaan juga harus membawa persyaratan untuk mengecek kepesertaan.

              (Tribunnews.com/Widyadewi  Metta,  Kompas.com/Tsarina  Maharani,  Kontan.co.id/Virdita  Rizki
              Ratriani).
































































                                                           169
   165   166   167   168   169   170   171   172   173   174   175