Page 45 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 AGUSTUS 2020
P. 45

Judul               [POPULER MONEY] Jadwal Pencairan Subsidi Gaji | 4,9 Juta Peserta
                                    BPJS Ketenagakerjaan Keluar
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         https://money.kompas.com/read/2020/08/27/060000226/-populer-
                                    money-jadwal-pencairan-subsidi-gaji-4-9-juta-peserta-bpjs
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2020-08-27 06:00:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif

              Narasumber

              negative - Ida Fauziyah (Menaker) Subsidi upah sebenarnya bukan diundur, apalagi dibatalkan.
              Memang kami menargetkan akhir bulan Agustus 2020 mulai ditransfer

              positive  -  Teten  Masduki  (Menteri  Koperasi  dan  UKM)  Jadi  pelaku  usaha  mikro  yang  layak
              mendapatkan bantuan ini akan ditentukan, lalu ketika dananya sudah cair, pelaku usaha mikro
              akan mendapatkan bantuan dana sebesar Rp 2,4 juta di rekening mereka masing-masing, by
              name by address

              neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Kami mohon maaf butuh kehati-hatian untuk menyesuaikan
              data yang ada

              positive - Agus Susanto (Direktur Utama BPJamsostek) Setelah kita lihat ada beberapa tenaga
              kerja yang keluar dari kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan semasa pandemi. Dari total sampai
              dengan bulan Juli, total tenaga kerja yang keluar sebanyak 4,9 juta pekerja

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Mudah-mudahan besok Pak Presiden sudah
              me-launching program ini (subsidi gaji) dan kami segala sesuatunya sudah kami siapkan

              Ringkasan

              Pemerintah dijadwalkan akan meluncurkan program  subsidi gaji     pada hari ini dalam rangka
              untuk  pemulihan  ekonomi  nasional.  Berita-berita  seputar  subsidi  gaji  pun  menjadi  yang
              terpopuler  sepanjang  hari  kemarin,  Rabu  (26/8/2020).  Salah  satunya  adalah  jadwal  transfer
              subsidi gaji serta skema pencairannya.



              [POPULER MONEY] JADWAL PENCAIRAN SUBSIDI GAJI | 4,9 JUTA PESERTA BPJS
              KETENAGAKERJAAN KELUAR

              JAKARTA,  - Pemerintah dijadwalkan akan meluncurkan program  subsidi gaji  pada hari ini dalam
              rangka untuk pemulihan ekonomi nasional. Berita-berita seputar subsidi gaji pun menjadi yang
              terpopuler  sepanjang  hari  kemarin,  Rabu  (26/8/2020).  Salah  satunya  adalah  jadwal  transfer
              subsidi gaji serta skema pencairannya.

                                                           44
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50