Page 196 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 DESEMBER 2020
P. 196

Setelah SMK, angka TPT tertinggi kedua berasal dari lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA).
              Angka pengangguran tamatan SMA ini mencapai 9,86 persen dari total jumlah pengangguran
              terbuka yang mencapai 9,77 juta orang pada Agustus 2020.

              Kemudian, untuk lulusan diploma dan universitas masing-masing berada di angka 8,05 persen
              dan 7,35 persen. Sedangkan usia ke bawah atau Sekolah Dasar (SD) menjadi pengangguran
              terkecil yakni dengan prosentase hanya 3,61 persen.

              Angka tersebut berbanding terbalik dengan persentase penduduk bekerja berdasarkan tingkat
              pendidikan.  BPS  mencatat,  masyarakat dengan tingkat  pendidikan tamatan  SD  mendominasi
              jumlah tenaga kerja dengan persentase sebesar 38,89 persen.

              Adapun  persentase  penduduk  bekerja  dengan  tingkat  pendidikan  diploma  dan  universitas
              masing-masing sebesar 2,70 dan 9,63 persen.

              "Ini  sama  sebelum  pandemi,  bahwa  penduduk  yang  bekerja  didominasi  penduduk  dengan
              pendidikan SMP ke bawah," tandasnya.

              (hrf/agt)























































                                                           195
   191   192   193   194   195   196   197   198   199   200   201