Page 180 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 16 DESEMBER 2020
P. 180

"Di DKI juga ada tim atau Satgas COVID tingkat provinsi (yang akan mengkaji)," kata Andri
              kepada wartawan, Selasa (15/12).
              Lebih lanjut, mantan Kadishub DKI Jakarta itu mengatakan belum ada keputusan resmi dari
              Pemprov DKI. Sebab kebijakan WFH menyangkut seluruh pihak terkait.

              "Nanti akan diputuskan di sana karena melibatkan banyak SKPD dan instansi terkait," tutur Andri.

              Sebelumnya, Luhut Pandjaitan memberikan instruksinya dalam menekan laju penularan virus
              corona  di  Jakarta.  Salah  satunya  dengan  m  enerapkan  WFH  bagi  pekerja  kantoran  per  18
              Desember sampai 8 Januari.

              Luhut menyebut keputusan ini dibuat untuk mencegah penularan virus corona dan kerumunan
              menjelang libur Natal dan Tahun Baru.































































                                                           179
   175   176   177   178   179   180   181   182   183   184   185