Page 12 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 JUNI 2021
P. 12

Judul               Tangkal Penularan COVID-19, Apical Gelar Vaksinasi Gotong Royong di
                                    Dumai
                Nama Media          sindonews.com
                Newstrend           Program Vaksinasi COVID-19
                Halaman/URL         https://daerah.sindonews.com/read/468976/174/tangkal-penularan-
                                    covid-19-apical-gelar-vaksinasi-gotong-royong-di-dumai-1624921561
                Jurnalis            Nuriwan Trihendrawan
                Tanggal             2021-06-29 06:11:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Ferry Siahaan (Manager SSL Apical Group) Perusahaan berupaya semaksimal mungkin
              mengimbau para karyawan untuk melaksanakan vaksin COVID-19

              positive - Ferry Siahaan (Manager SSL Apical Group) Pada tahap pertama, 162 orang karyawan
              mengikuti vaksinasi ini. Tahap kedua rencananya dilanjutkan pada bulan Juli 2021

              positive - dr Syaiful (Kepala Dinas Kesehatan Kota Dumai) Saya berharap perusahan-perusahan
              lain di Kota Dumai dapat mengikuti jejak Apical dan melaksanakan program vaksinasi gotong
              royong sepertiini



              Ringkasan

              Vaksinasi massal COVID-19 bagi ratusan pekerja Apical group, bagian dari Royal Golden Eagle
              (RGE)  digelar  di  kawasan  Lubuk  Gaung,  Dumai,  Riau,  Senin  (28/6/2021).  Program vaksinasi
              gotong royong ini merupakan kelanjutan dari pelaksanaan di Balikpapan, Medan dan Marunda.
              Program  vaksinasi  gotong  royong  ini  merupakan  bentuk  sinergi  antara  swasta  dengan
              pemerintah  dalam  menyukseskan  pelaksanaan  vaksinnasional  dan  dapat  berkontribusi  positif
              untuk sektor kesehatan dan ekonomi. Diharapkan vaksinasi ini selain bisa melindungi kesehatan
              para pekerjan juga mendukung pemulihan ekonomi nasional.



              TANGKAL PENULARAN COVID-19, APICAL GELAR VAKSINASI GOTONG ROYONG DI
              DUMAI

              Vaksinasi massal COVID-19 bagi ratusan pekerja Apical group, bagian dari Royal Golden Eagle
              (RGE)  digelar  di  kawasan  Lubuk  Gaung,  Dumai,  Riau,  Senin  (28/6/2021).  Program vaksinasi
              gotong royong ini merupakan kelanjutan dari pelaksanaan di Balikpapan, Medan dan Marunda.


              Program  vaksinasi  gotong  royong  ini  merupakan  bentuk  sinergi  antara  swasta  dengan
              pemerintah  dalam  menyukseskan  pelaksanaan  vaksinnasional  dan  dapat  berkontribusi  positif
                                                           11
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17