Page 87 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 MEI 2021
P. 87
Judul DPRD Kukar Tekankan Perusahaan Harus Salurkan THR ke Karyawan
Paling Lambat H-7 Lebaran
Nama Media kaltim.tribunnews.com
Newstrend Aturan THR 2021
Halaman/URL https://kaltim.tribunnews.com/2021/05/05/dprd-kukar-tekankan-
perusahaan-harus-salurkan-thr-ke-karyawan-paling-lambat-h-7-lebaran
Jurnalis Aris Joni
Tanggal 2021-05-05 21:57:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Abdul Rasid (Ketua DPRD Kutai Kartanegara (Kukar)) Jadi, dengan adanya intruksi dari
Menteri Tenaga Kerja, saya harap perusahaan bisa pro aktif dan komitmen menyalurkan THRnya
kepada karyawannya
positive - Abdul Rasid (Ketua DPRD Kutai Kartanegara (Kukar)) Ini moment satu tahun sekali,
dan ini juga bagaimana kepedulian kita kepada karyawan kita sendiri
neutral - Abdul Rasid (Ketua DPRD Kutai Kartanegara (Kukar)) Untuk besarannya kan sudah ada
ketentuannya
positive - Abdul Rasid (Ketua DPRD Kutai Kartanegara (Kukar)) Saya juga meminta dinas terkait,
yakni Dinas Tenaga kerja Kukar untuk memonitor dan mengawasi sampai sejauh mana
perusahaan telah menjalankan arahan Menteri Tenaga Kerja
negative - Rendi Solihin (Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar)) Gak boleh, itu instruksi jelas
dari Mendagri bilang gak boleh
positive - Rendi Solihin (Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar)) Karena halal bihalal itu yang
memungkinkan sekali orang bersentuhan dan tidak menerapkan protokol kesehatan dengan baik
negative - Rendi Solihin (Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar)) Kecuali lingkup keluarga inti
Ringkasan
Menjelang H-8 Lebaran idul fitri 1442 H di tahun 2021 ini, Ketua DPRD Kutai Kartanegara (Kukar)
Abdul Rasid mengingatkan. Pihak perusahaan yang beroperasi di wilayah Kabupaten Kukar untuk
segera menyalurkan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada para karyawannya. Bahkan ucap Rasid,
kewajiban perusahaan menyalurkan THR kepada karyawannya paling lambat H-7 lebaran sudah
diintruksikan Menteri Ketenagakerjaan RI Ida Fauziyah.
86