Page 10 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 26 MARET 2021
P. 10

Judul               149 Skema Sertifikasi Nasional Pendidikan Tinggi Vokasi Diteken
                Nama Media          Koran Sindo
                Newstrend           Sertifikasi bagi Mahasiswa Vokasi
                Halaman/URL         Pg17
                Jurnalis            hafid fuad
                Tanggal             2021-03-26 05:28:00
                Ukuran              76x247mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 63.840.000

                News Value          Rp 319.200.000
                Kategori            Ditjen Binalattas
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              neutral - Masehat (Kepala Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)) Saya melihat program link
              and match sebagai suatu kemajuan yang sangat signifikan untuk menghasilkan tenaga kerja
              yang kompeten di dunia industri. Karena saat ini industri sangat membutuhkan tenaga kerja
              yang berkompetensi tinggi



              Ringkasan

              Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) bersama Direktorat Jenderal (Dirjen) Pendidikan Vokasi
              Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menandatangani 149 Skema Sertifikasi
              Nasional LSP P1 Pendidikan Tinggi Vokasi Direktorat Kemitraan serta Penyelarasan Dunia Usaha
              dan Dunia Industri. Penandatanganan ini dilakukan Kunjung Masehat selaku Ketua BNSP dan
              Wikan  Sakarinto  selaku  Dirjen  Pendidikan  Vokasi  Kemendikbud  di  Jakarta  kemarin.  Menurut
              Corcomm  &  CSR  Manajer  Bidang  Pendidikan  PT  Trakindo  Utama  Candy  Sihombing,  industri
              sangat membutuhkan tenaga kerja yang berkompetensi tinggi. Adapun program link and match
              dapat digunakan agar tenaga kerja memiliki standaryang cukup untuk masuk ke dunia Industri.



              149 SKEMA SERTIFIKASI NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI VOKASI DITEKEN
              JAKARTA  -  Badan  Nasional  Sertifikasi  Profesi  (BNSP)  bersama  Direktorat  Jenderal  (Dirjen)
              Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menandatangani
              149  Skema  Sertifikasi  Nasional  LSP  P1  Pendidikan  Tinggi  Vokasi  Direktorat  Kemitraan  serta
              Penyelarasan Dunia Usaha dan Dunia Industri. Penandatanganan ini dilakukan Kunjung Masehat
              selaku Ketua BNSP dan Wikan Sakarinto selaku Dirjen Pendidikan Vokasi Kemendikbud di Jakarta
              kemarin.

              Skema sertifikasi nasional ini ditujukan untuk mewujudkan link and match yang kini menjadi
              fokus  pemerintah  dalam  menguatkan  pendidikan  vokasi  guna  menghasilkan  Sumber  Daya
              Manusia (SDM) Indonesia unggul melalui sertifikasi kompetensi.




                                                            9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15