Page 50 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 SEPTEMBER 2020
P. 50

Judul               KPK ingin Pastikan Bantuan Tepat Sasaran
                Nama Media          Kompas
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg8
                Jurnalis            pds
                Tanggal             2020-09-10 04:42:00
                Ukuran              63x99mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 20.790.000

                News Value          Rp 62.370.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              positive  -  Nurul  Ghufron  (Wakil  Ketua  KPK)  Apa  yang  dilakukan  oleh  KPK,  bahwa  bantuan
              Presiden  produktif  itu  (dalam)  perspektif  KPK  agar  setiap  rupiah  yang  disalurkan  tentu
              harapannya tepat sasaran



              Ringkasan
              Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengundang menteri yang bertugas untuk menyalurkan
              bantuan  sosial  dan  ekonomi  dalam  penanganan  pandemi  Covid-19.  Wakil  Ketua  KPK  Nurul
              Ghufron, Rabu (9/9/2020), mengatakan, KPK memanggil Menteri Sosial Juliari Batubara, Menteri
              Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, serta Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki.
              "Apa yang dilakukan oleh KPK, bahwa bantuan Presiden produktif itu (dalam) perspektif KPK
              agar setiap rupiah yang disalurkan tentu harapannya tepat sasaran," kata Ghufron di Gedung
              KPK, Jakarta. Oleh karena itu, KPK mempertanyakan kepada para menteri tersebut bagaimana
              memperoleh  data,  memvalidasi  apa,  dan  apakah  bantuan  sudah  tepat  sasaran.  KPK  juga
              memastikan, setiap jenis bantuan sosial untuk memulihkan masalah sosial dan ekonomi harus
              memiliki ukuran yang jelas. (PDS)



              KPK INGIN PASTIKAN BANTUAN TEPAT SASARAN

              Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengundang menteri yang bertugas untuk menyalurkan
              bantuan  sosial  dan  ekonomi  dalam  penanganan  pandemi  Covid-19.  Wakil  Ketua  KPK  Nurul
              Ghufron, Rabu (9/9/2020), mengatakan, KPK memanggil Menteri Sosial Juliari Batubara, Menteri
              Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, serta Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki.
              "Apa yang dilakukan oleh KPK, bahwa bantuan Presiden produktif itu (dalam) perspektif KPK
              agar setiap rupiah yang disalurkan tentu harapannya tepat sasaran," kata Ghufron di Gedung
              KPK, Jakarta. Oleh karena itu, KPK mempertanyakan kepada para menteri tersebut bagaimana
              memperoleh  data,  memvalidasi  apa,  dan  apakah  bantuan  sudah  tepat  sasaran.  KPK  juga
              memastikan, setiap jenis bantuan sosial untuk memulihkan masalah sosial dan ekonomi harus
              memiliki ukuran yang jelas. (PDS)


                                                           49
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55