Page 114 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 02 OKTOBER 2020
P. 114
Judul Jembatani Pekerja dan Pengusaha, Menaker Minta Instansi Dukung
Mediator
Nama Media suara.com
Newstrend Forum Komunikasi Nasional MHI
Halaman/URL https://www.suara.com/news/2020/10/01/201842/jembatani-pekerja-
dan-pengusaha-menaker-minta-instansi-dukung-mediator
Jurnalis Fabiola Febrinastri
Tanggal 2020-10-01 20:18:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Di masa pandemi ini, peran mediator sangat dibutuhkan dalam
hubungan kerja antara pekerja dan pengusaha. Oleh karena itu, kita harus perkuat kinerja
mediator di tingkat pusat dan daerah
neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Saya memahami, jumlah MHI masih jauh dari rasio kecukupan
neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Ini yang kami janjikan atau tawarkan, memiliki karier lebih baik
dan kepuasan bathin yang luar biasa
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah , minta agar instansi pusat dan daerah
memberi dukungan kepada mediator dalam menjembatani hubungan kerja antara pekerja dan
pengusaha. Dalam menghadapi pandemi Covid-19, banyak persoalan hubungan industrial antara
pekerja dan pengusaha yang membutuhkan kehadiran para Mediator Hubungan Industrial
(MHI).
JEMBATANI PEKERJA DAN PENGUSAHA, MENAKER MINTA INSTANSI DUKUNG
MEDIATOR
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah , minta agar instansi pusat dan daerah
memberi dukungan kepada mediator dalam menjembatani hubungan kerja antara pekerja dan
pengusaha. Dalam menghadapi pandemi Covid-19, banyak persoalan hubungan industrial antara
pekerja dan pengusaha yang membutuhkan kehadiran para Mediator Hubungan Industrial
(MHI).
"Di masa pandemi ini, peran mediator sangat dibutuhkan dalam hubungan kerja antara pekerja
dan pengusaha. Oleh karena itu, kita harus perkuat kinerja mediator di tingkat pusat dan
113