Page 203 - e- KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 AGUSTUS 2020
P. 203

Judul               34 Perusahaan di Jakarta Ditutup Sementara Setelah Karyawannya
                                    Terpapar Covid-19
                Nama Media          liputan6.com
                Newstrend           Penutupan Perusahaan Karena Covid-19
                Halaman/URL         https://www.liputan6.com/news/read/4326338/34-perusahaan-di-
                                    jakarta-ditutup-sementara-setelah-karyawannya-terpapar-covid-19
                Jurnalis            Ika Defianti
                Tanggal             2020-08-09 14:38:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PPK & K3
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Narasumber

              negative - Andri Yansyah (Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Energi (Disnakertrans)
              DKI  Jakarta)  Dari  jumlah  itu  ada  389  perusahaan  mendapatkan  peringatan  pertama,  101
              peringatan kedua, dan 41 ditutup sementara

              neutral - Andri Yansyah (Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Energi (Disnakertrans)
              DKI Jakarta) Tiga perusahaan di Jakarta Barat, tiga di Jakarta Utara, sembilan di Jakarta Timur,
              dan sembilan perusahaan di Jakarta Selatan


              Ringkasan

              Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Energi (Disnakertrans) DKI Jakarta, Andri Yansyah
              menyatakan, pihaknya telah melakukan sidak terkait penerapan protokol kesehatan pencegahan
              Covid-19  di 3.290 perusahaan.
              Kata  dia,  data  tersebut  tercatat  sejak  penerapan  PSBB  masa  transisi  mulai  8  Juni  sampai  7
              Agustus 2020. Sejumlah perusahaan mendapatkan peringatan hingga ditutup sementara.



              34 PERUSAHAAN DI JAKARTA DITUTUP SEMENTARA SETELAH KARYAWANNYA
              TERPAPAR COVID-19

              Jakarta -  Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Energi (Disnakertrans) DKI Jakarta,
              Andri  Yansyah  menyatakan,  pihaknya  telah  melakukan  sidak  terkait  penerapan  protokol
              kesehatan pencegahan  Covid-19  di 3.290 perusahaan.

              Kata  dia,  data  tersebut  tercatat  sejak  penerapan  PSBB  masa  transisi  mulai  8  Juni  sampai  7
              Agustus 2020. Sejumlah perusahaan mendapatkan peringatan hingga ditutup sementara.

              "Dari jumlah itu ada 389 perusahaan mendapatkan peringatan pertama, 101 peringatan kedua,
              dan 41 ditutup sementara," kata Andri dalam keterangan tertulis, Minggu (9/8/2020).


                                                           201
   198   199   200   201   202   203   204   205   206   207   208