Page 356 - e- KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 AGUSTUS 2020
P. 356

Judul               Subsidi Gaji Gunakan Data BP Jamsostek
                Nama Media          Kontan
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg2
                Jurnalis            Lidya Yuniartha
                Tanggal             2020-08-08 05:34:00
                Ukuran              258x112mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 21.930.000

                News Value          Rp 65.790.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              positive - Budi Gunadi Sadikin (Ketua Satuan Tugas Pemulihan Ekonomi Nasional) Tahap pertama
              diberikan di kuartal III, tahap kedua akan dilakukan di kuartal IV

              neutral - Budi Gunadi Sadikin (Ketua Satuan Tugas Pemulihan Ekonomi Nasional (Satgas PEN))
              Kami menggunakan data resmi yang ada di BP Jamsostek. Data itu lengkap karena setiap bulan
              mereka membayar iuran. Kami juga tahu bekerjanya di mana, namanya siapa, sudah berapa
              lama bekerja

              neutral  -  Timboel  Siregar  (Sekretaris  Jenderal  Organisasi  Pekerja  Seluruh  Indonesia  (OPSI))
              Padahal gaji sesungguhnya di atas Rp 5 juta per bulan



              Ringkasan

              Pemerintah akan memberikan bantuan subsidi gaji sebesar Rp 2,4 juta kepada pekerja formal
              dengan gaji di bawah Rp 5 juta per bulan. Pelaksanaan pemberian subsidi ini berlangsung pada
              kuartal III dan IV atau September-Desember 2020.



              SUBSIDI GAJI GUNAKAN DATA BP JAMSOSTEK

              Pemerintah akan memberikan bantuan subsidi gaji sebesar Rp 2,4 juta kepada pekerja formal
              dengan gaji di bawah Rp 5 juta per bulan. Pelaksanaan pemberian subsidi ini berlangsung pada
              kuartal III dan IV atau September-Desember 2020.

              Pemerintah akan memberikan subsidi gaji senilai Rp 600.000 per bulan selama empat bulan dan
              diberikan dalam dua tahap. "Tahap pertama diberikan di kuartal III, tahap kedua akan dilakukan
              di  kuartal  IV,"  ujar  Budi  Gunadi  Sadikin,  Ketua  Satuan  Tugas  Pemulihan  Ekonomi  Nasional
              (Satgas PEN), Jumat (7/8).

              Syarat penerima bantuan subsidi gaji adalah pekerja dengan pendapatan di bawah Rp 5 juta per
              bulan dan terdaftar di Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek).


                                                           354
   351   352   353   354   355   356   357   358   359   360   361